Berita Kedokteran Masyarakat

Author Admin Web 19 Agu 2018
Berita Kedokteran Masyarakat

Berita Kedokteran Masyarakat adalah jurnal ilmiah di bidang Kesehatan Masyarakat yang diterbitkan oleh Prodi S2 Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) Universitas Gadjah Mada yang bekerja sama dengan Perhimpunan Dokter Kedokteran Komunitas dan Kesehatan Masyarakat Indonesia (PDK3MI)  dengan STT SK. Menteri Penerangan Republik Indonesia No. 1143/SK/Ditjen.PPG/STT/1987 dan Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI).

Jurnal Berita Kedokteran Masyarakat (BKM) merupakan jurnal ilmiah yang memuat artikel penelitian (research article) yang diterbitkan empat bulan sekali sejak terbit tahun 1985, kemudian sejak tahun 2016 (Volume 32) BKM diterbitkan setiap bulan/ 12 kali dalam satu tahun.

Artikel yang terbit di jurnal ini telah melalui proses review secara blind review oleh satu/ dua orang reviewer/ mitra bebestari. Para reviewer kemudian membuat keputusan berdasarkan rekomendasi dengan beberapa kemungkinan: ditolak, revisi mayor, revisi minor, atau diterima. 

 

Berita Kedokteran Masyarakat terlah terindeks di

  1. Indonesia Publication Index (IPI)
  2. Google Scholar
  3. Microsoft Academic
  4. Crossref



Video Kegiatan

View All Video

Konsultasi Online

Jejak Pendapat

Perlukah Website Yayasan Nurussadah saat ini?
  Sangat Perlu
  Perlu
  Tidak Perlu